Cara Merawat Kelinci Angora Agar Tidak Cepat Mati



cara merawat kelinci angora
Banyak orang tertarik untuk memelihara dan merawat kelinci anggora karena bulunya yang panjang serta lucu dan menggemaskan. Namun, kelinci anggora termasuk hewan yang ringkih. Banyak pemilik kelinci yang merasa sedih atau kecewa karena hewan peliharaannya tidak berumur panjang atau gampang mati karena hanya salah perawatan saja. Berikut ini blog Hamster dan Kelinci akan memberikan petunjuk mengenai cara merawat kelinci anggora dengan baik dan benar.

Beberapa Tips Merawan Kelinci Angora :

Cara Menjinakkan Hamster Galak



Hamster, si lucu dan menggemaskan ini, memiliki banyak penggemar. Siapa yang tidak jatuh cinta pada hewan berbulu lembut dan suka berlarian ini? Menjadikannya hewan peliharaan akan membuat Anda lebih rileks dan bebas penat.  Hamster juga cukup praktis dipelihara. Tidak makan tempat plus budgeting yang murah! Komplit. Meski tak ada yang menyangkal keistimewaan binatang pengerat yang satu ini, tapi beberapa pemula mengalami kesulitan untuk menaklukkan hati si hamster. Tak jarang pula mereka yang mendapat hadiah gigitan hamster. Memang, sama seperti binatang lainnya, hamster juga memerlukan waktu untuk beradaptasi dengan Anda. Jadi, pandailah mengambil hatinya. Berikut uraian beberapa cara menjinakkan hamster yang galak.

Mengintip Harga Kelinci Hias



Harga Kelinci Hias
Rex Rabbit
Memelihara kelinci memang menyenangkan. Bagi sebagian orang, kelinci merupakan sahabat terbaik. Mereka jinak dan menarik mata. Tampilannya menyenangkan. Tabiatnya cenderung jinak dan tentunya mudah untuk dipelihara. Kelinci sebenarnya juga dikembangkan sebagai hewan ternak. Sebab kabarnya, rasa daging kelinci cukup nikmat dan istimewanya, randah lemak serta kaya protein! Jika dibandingkan pada jenis kelinci, maka boleh jadi kelinci hias jauh lebih menarik meski minim bobot layaknya kelinci pedaging.  Di pasaran, harga kelinci hias pun juga terbilang lebih tinggi  jika dibandingkan dengan kelinci pedaging. Hal ini wajar mengingat yang menjadi patokan bukan kuantitas tetapi kualitas. Jika Anda berniat memelihara kelinci hias, mari mengintip harga kelinci hias di pasaran.

Sistem Reproduksi Kelinci



Sistem Reproduksi Kelinci
Memelihara kelinci tentu merupakan hal yang menyenangkan. Hewan mamalia ini memang populer dijadikan sahabat. Selain jinak, ia juga memliki tampilan yang menggemaskan. Terlebih lagi, bulunya lembut dan bersih membuat ia semakin menawan. Jika Anda memelihara sepsang kelinci yakni jantan dan betina, jangan heran jika tidak butuh waktu lama, sang kelinci betina sudah memberi Anda bayi kelinci. Memang kelinci termasuk binatang yang reproduksinya cukup aktif. Dalam setahun ia bisa mengandung sebanyak 5 kali. Dalam tiap masa kehamilan, sang betina bisa melahirkan 5 sampai 10 bayi kelinci. Hal ini wajar sebab ia memang memiliki rahim yang lebih dari satu. Meski tergolong mudah, namun memahami siklus reproduksi kelinci akan membantu Anda memperoleh bayi kelinci yang sehat dan berkualitas.